Sabtu, 05 November 2011

Masih banya anak bangsa kita yang kehilangan masa bermain, masa candatawa dengan teman-temannya. seorang anak yang seharusnya melewatkan diri untuk sekolah, menimba ilmu, tapi mereka bekerja untuk menghidupi dirinya dan keluarganya.
lain halnya dengan Budi seorang anak sekolah yang rajin. tiap pulang sekolah budi bekerja sebagai tukang koran. inilah sebuah contoh anak bangsa Indonesia yang tegar.
jikalau saya melihat budi saya merasa, kalau saya orang yang keterlaluan. lain halnya dengan saya, orang tua saya masih mampu untuk membiayai sekolah, tapi saya tak sungguh-sungguh dalam menuntut ilmu. kalau saya boleh menjuluki , budi is "Stronk Boy". penyesalan memank selalu datang terlambat tapi kalau untuk menimba ilmu saya yakin tak ada kata terlambat. kalau kiata renungi sosok budi banyak tersimpan ilmu tentang sebuah kehidupan,kebajikan,kebaktian.
dan banyak orang berkata roda nasib itu berputar, memang benar berputar tapi jangan sampai kita menunggu roda nasib itu berputar, tapi kita harus berusaha untuk memutar roda nasib. mari kita sama sama jadi orang yang berusaha memutar roda nasib itu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar